29 Harga Pasir 1 Kijang Termurah dan Terbaru 2022

Harga Pasir 1 Kijang – Pasir merupakan salah satu bahan material bangunan yang wajib ada di setiap proyek membangun rumah ataupun bangunan lainnya. Dimana pasir ini sekarang memiliki berbagai jenis yang harus anda ketahui. Selain itu ada juga ukuran kirim pasir seperti pasir 1 kijang, 1 truck dan 1 gerobak.


Karena untuk ukuran kirim pasir tersebut memiliki harga yang berbeda-beda. Jadi anda memang harus tahu harga pasir 1 kijang itu berapa. Dengan mengetahui harga pasir ini maka anda bisa menghitung harga borongan rumah atau anda akan membangun bangunan ukuran berapa serta membutuhkan pasir berapa sudah tahu jumlah biaya yang akan dikeluarkan untuk membeli pasir. Karena di setiap daerah memiliki perbedaan karakteristik pasir. Maka dan juga wajib tahu cara memilih pasir yang bagus untuk bangunan anda.


Harga pasir 1 kijang ini banyak dipilih karena ongkosnya lebih murah dan biasanya karena alat transportasi yang digunakannya mudah untuk semua lokasi. Berbeda jika anda membeli pasir 1 truck, maka anda harus perhatikan daerah atau tempat yang akan dibangun. Bisakah untuk dilalui truck atau tidak.


Disini kami tidak hanya memberikan informasi harga pasir 1 kijang saja. Melainkan juga cara mengenal pasir yang bagus serta mengenal jenis pasir yang umum di Indonesia. Untuk lebih jelasnya silahkan simak informasinya dibawah ini.



Daftar Harga Pasir 1 Kijang Termurah dan Terbaru


Harga Pasir 1 Kijang Termurah dan Terbaru

Harga Pasir 1 Kijang Termurah dan Terbaru


Memang harga pasir 1 kijang ini tidak semahal harga lantai vinyl per meter. Istilah harga pasir 1 kijang ini sama istilahnya dengan pasir 1 kol atau 1 pick up. Dimana kendaraan yang digunakan untuk mengangkut mobil tersebut berupa kijang bak terbuka.


Jenis Pasir Yang Umum di Indonesia


Jenis Pasir Yang Umum di Indonesia


1. Pasir Merah


Pasir merah merupakan pasir yang mirip dengan pasir beton. Ia memiliki tingkat atau karakteristik lebih kasar. Hal ini dikarenakan pasir merah bentuknya butiran besar serta sedikit berbatu. Biasanya pasir merah ini digunakan untuk pengecoran.


2. Pasir Elod


Pasir Elod ini adalah pasir yang memiliki karakteristik lebih halus. Biasanya pasir ini digunakan untuk membuat batako. Tidak disarankan menggunakan untuk bahan bangunan.


3. Pasir Pasang


Pasir ini merupakan pasir yang sangat halus. Biasanya pasir pasang digunakan untuk campuran pasir beton. Dan digunakan untuk bahan plesteran dinding dinding bangunan.


4. Pasir Beton


Pasir ini memiliki warna hitam yang sangat pekat dan memiliki karakter sangat halus. Pasir beton merupakan salah satu pasir yang banyak digunakan oleh pemborong bangunan. Karena pasir ini bisa digunakan untuk plester dinding, adukan pondasi, pemasangan bata, ataupun pengecoran.


Cara Membeli Pasir Yang Benar Agar Tidak Tertipu


Cara Membeli Pasir Yang Benar Agar Tidak Tertipu


1. Pasir yang bagus tidak akan mengandung ampas.


2. Silahkan anda test pasir dengan cara menggenggam pasir tersebut dan masukkan ke dalam air jika pasir tersebut tidak langsung terurai maka pasir tersebut kualitas bagus.


3. Jika sewaktu diantar pasirnya, maka anda harus cek apakah volume pengiriman pasirnya sesuai yang anda beli.


4. Jangan terima pasir yang dibawanya bersamaan dengan bahan material bangunan karena biasanya penjual melakukan ketidakjujuran dengan mengurangi volume pasir yang dimuat dengan cara menambah bahan material di mobil angkutnya.


Harga Pasir 1 Kijang Terbaru di Indonesia


Harga Pasir 1 Kijang Terbaru di Indonesia



























































































































































Jenis PasirSatuanHarga Pasir
Pasir Abu/ Abu Batu8,36 m³Rp. 1.850.000
Pasir Bohlam Sukabumi8 m³Rp. 2.350.000
Pasir Laut Hitam8 m³Rp. 2.150.000
Pasir Cor Serang22 m³Rp. 5.550.000
Pasir Urug10 m³Rp. 1.900.000
Pasir Ayak Hitam10 m³Rp. 2.350.000
Pasir Hitam Subang/ Cimalaka8,36 m³Rp. 2.600.000
Pasir Jebrod/ Jebrot8,36 m³Rp. 2.600.000
Pasir Hitam bebas lumpur8,36 m³Rp. 2.600.000
Pasir Jawilan8,36 m³Rp. 2.550.000
Pasir Coklat Belitung7,5 m³Rp. 2.200.000
Pasir Cimangkok8,36 m³Rp. 2.600.000
Pasir Cuci Cilegon10 m³Rp. 2.400.000
Pasir Pasang Cilegon10 m³Rp. 1.900.000
Pasir Mundu8,36 m³Rp. 2.600.000
Pasir Putih Bangka Super7,5 m³Rp. 2.400.000
Pasir Rangkas7 m³Rp. 2.000.000
Pasir Hitam Cor7 m³Rp. 2.200.000
Pasir Putih Lampung8,5-9 m³Rp. 2.600.000
Pasir Cileungsim3Rp. 195.000
Pasir CileungsitrukRp. 1.170.000
Pasir MundutonRp. 3.760.000
Pasir Mundupick up/kijangRp. 585.000
Pasir Mundum3Rp. 235.000
Pasir Putih BangkatrukRp. 1.340.000
Pasir Putih Bangkapick upRp. 560.000
Pasir Putih Bangkam3Rp. 260.000
Pasir Putih RangkasRp. 200.450
Pasir CilegonRp. 180.450

Penting untuk diketahui bahwa harga pasir 1 kijang diatas bisa berubah sewaktu-waktu. Karena untuk bahan material bangunan ini memang harganya tidak stabil, menyesuaikan dengan kondisi pasar. Untuk itu informasi diatas hanya digunakan untuk tambahan referensi saja.


Posting Komentar untuk "29 Harga Pasir 1 Kijang Termurah dan Terbaru 2022"