Daftar + Harga Furniture Kamar Kos Murah (Low Budget)

Apakah Anda orang yang ingin kos atau pemilik kos-kosan ? Mungkin Anda sering berpikir bila kos di suatu daerah rantauan, furniture apa saja yang harus ada di kamar kos tersebut ? Nah, artikel ini akan mencoba membahas daftar furniture beserta harga untuk satu kamar kos dengan anggaran yang sangat terbatas.

1. Kasur

Daftar + Harga Furniture Kamar Tidur Remaja

Sprei kasur busa ukuran 120 x 200 cm biasanya dijual dengan harga 200.000 sudah termasuk 2 sarung bantal dan 1 guling. Sementara selimut harganya mulai Rp 100.000 untuk bahan kain katun/polyster dengan ukuran 200 x 200 cm. Jadi anggaran untuk bagian ini sekitar Rp 470.000.

3. Lemari pakaian

Ukuran Standar Kasur Tempat Tidur

Harga dispenser mulai dari Rp 200.000 namun kita juga perlu menyiapkan air galon, jika dibeli dari sumber resminya sekitar Rp 60.000. Jadi anggaran untuk air adalah Rp 260.000 sudah siap pakai.

5. Kipas Angin

Kipas angin adalah alternatif terbaik untuk kamar kos tanpa AC. Umumnya daerah yang menjadi tujuan kos adalah daerah urban dengan suhu udara yang lebih tinggi dan seringkali menyebabkan gerah badan. Kipas angin mulai dijual dengan harga Rp 100.000 untuk ukuran kecil, namun masih cukup untuk ukuran kamar kos 3 x 3 meter.

6. Jemuran

 Apakah Anda orang yang ingin kos atau pemilik kos Daftar + Harga Furniture Kamar Kos Murah (Low Budget)
Jemuran kecil

Jemuran adalah salah satu perabotan yang juga wajib Anda miliki saat kos. Meskipun pakaian bisa dilaundry, namun ada beberapa hal seperti mengeringkan handuk, mencuci pakaian dalam yang harus dilakukan sendiri di kos. Jadi jemuran sangat perlu dibeli ketika Anda mulai kos. Harga jemuran kecil untuk kos-kosan yaitu Rp 100.000.
 

Jika ditotal semua furniture maupun perabotan yaitu sebagai :
1. Kasur Busa 120 x 200  cm = Rp 400.000
2. Sprei, Bantal dan Selimut Rp 470.000
3. Lemari Pakaian Plastik = Rp 150.000
4. Dispenser + Galon = Rp 260.000
5. Kipas Angin = Rp 100.000
6. Jemuran = Rp 100.000
Total Harga = Rp 1.480.000 (Sekitar 1,5 juta bila dibulatkan)

Demikianlah mengenai beberapa furniture dan peralatan wajib yang harus Anda miliki ketika memutuskan untuk kos atau ingin menyediakan barang untuk kamar kos dengan harga murah (low budget). Semoga bermanfaat dan dapat menambah wawasan.

Posting Komentar untuk "Daftar + Harga Furniture Kamar Kos Murah (Low Budget)"