Cara Menghitung Kebutuhan Batu Bata
Selamat siang pembaca sekalian , apa kabar kalian? semoga baik-baik saja dan selalu dilindungi oleh tuhan yang maha Esa . Bagi kalian yang baru ingin tau tentang bangunan di sinilah tempat kita semua berbagi . untuk artikel kali ini kita akan bahas Cara Menghitung Jumlah Kebutuhan Batu Bata yang akan kita pergunakan untuk membangun sebuah bangunan (dalam hal ini adalah sebuah rumah).kebanyakan dari kita hanya bisa merancang atau mendesain bangunan tanpa memperhitungkan bahan yang akan kita pergunakan , di situlah terkadang sebuah bangun berdiri jauh dari jadwal yang di perkirakan.
RUMUS MENGHITUNG JUMLAH BATU BATA
sekarang bagai mana sih cara kita menghitung jumlah batu batu pada sebuah bangun satu meter persegi.
pertama tama kita harus tau luas batu batu
Kalian pasti bertanya-tanya dari mana angka-angka tersebut bisa muncul ?
ini jawabannya dari mana kita tau tinggi batu bata tersebut 5cm , tinggi atau tebal batu batu tersebut sudah Standar Nasional Indonesia (SNI).
trus dari mana kita dapat kan lebar bata tersebut?
ini rumus nya L = T x 2 + 1 jika tinggi atau tebal standar batu bata adalah 5cm maka L = 5 x 2 + 1 = 11cm
jadi lebar batu bata tersebut adalah 11cm
sebenarnya untuk menentukan panjang batu bata itu sama aja seperti menentukan lebar batu bata , yaitu
P = L x 2 + 1 tadi lebar batu bata adalah 11cm maka P = 11 x 2 + 1 = 23cm
setelah kita mengetahui Panjang , Lebar , dan Tebal batu bata mari sekarang kita hitung jumlah batu bata dalam 1 m2
maka kita tinggal menghitung jumlah pasangan batu bata dalam bangunan 1m2 , yaitu dengan rumus P + L + T x 2 =
jika kita angka kan 23 + 11 + 5 x 2 = 72 buah batu bata per-meter persegi
nah kalau rumah kalian di perumahan yang yang luas bangunan nya adalah 36m2 atau type 36/72 kita bisa tau jumlah Pasangan batu bata dalam rumah anda.
kita tinggal kali saja Luas bangunan x jumlah Pasangan batu bata/m2 =
36 x 72 = kurang lebih 2592 buah batu bata
Terimakasih sudah mampir ke blogg semoga semua yang kita pelajarin bisa berguna , sampai bertemu di lain kesempatan.
Posting Komentar untuk "Cara Menghitung Jumlah Batu Batu Dalam Bangunan"